Setelah sekian purnama tidak mengadakan acara kebersamaan, maka dengan penuh antusias dan kegairahan kami Wilayah 5, akhirnya dapat mewujudkan acara kebersamaan wilayah dengan judul : Happy Family In GOD. Bertempat di Kinasih Resort and Conference Caringin Bogor acara dilangsungkan pada [...]